Cara Bayar Tagihan BPJS Via Kantor Pos

Bagi anda peserta bpjs mandiri yang harus membayar iuran bpjs setiap bulanya kini kemudahan bertamabah setelah pos indonesia melakukan kerja sama dengan bpjs kesehatan,ini artinya anda bisa membayar iuran bpjs kesehatan ke kantor pos terdekat di daerah anda,semoga langkah ini bisa menambah uang yang masuk dalam kas bpjs kesehatan karena memang peserta mandiri inilah yang sering menunggak dan telat dalam membayarkan bpjs kesehatan.

bpjs pos

Untuk membayar iuran bpjs kesehatan sangat mudah cukup membawa no kartu bpjs anda atau virtual akun bpjs anda dan tunjukan ke teller kantor pos nantinya akan di proses dan waktu yang dibutuhkan tidak lama koq hanya 10 menit saja,nantinya anda mau bayar untuk berapa bulan boleh lebih dari 1 bulan dan bisa sampai 6 bulan,dan jika anda telat membayar iuran tersebut akan kena denda 2%,jadi usahakan selalu bayar iuran bpjs tepat waktu.

Oh iya untuk biaya administrasi bpjs adalah 2500 saja jadi total pembayaran di kantor pos adalah tagihan anda + 2500,jika anda membayar lewat atm tanpa biaya administrasi namun anda harus punya atm dan rekening,mau membayar bpjs dimanapun yang penting jangan sampai telat ya,gotong royong cermin budaya indonesia.

informasi bpjs:

  • bayar bpjs di kantor pos
  • bayar bpjs lewat kantor pos
  • cara bayar bpjs di kantor pos
  • cara membayar bpjs di kantor pos
  • bayar bpjs via pos
  • biaya bayar bpjs di kantor pos
  • biaya admin bayar bpjs di kantor pos
  • membayar bpjs lewat kantor pos
  • cara membayar bpjs lewat kantor pos
  • apakah bisa bayar bpjs di kantor pos